Masuk Desa ke Tanjabbar, BPK Periksa Kinerja Kades dan Perangkat 8 Ide Kado Ulang Tahun Anak yang Lucu dan Bermanfaat Ketua Umum Partai Perindo Berharap Para Kader Raih Kemenangan di 2024 Bupati Anwar Sadat Launching Penyaluran Cadangan Beras Pemerintah Bantuan Pangan Tahap II Bupati Anwar Sadat Sambut Kunjungan Audiensi Kepala Perwakilan Ombudsman RI Provinsi Jambi




Home / Covid-19

Kamis, 19 November 2020 - 21:27 WIB

Bertambah 8 Kasus Positif Covid-19 dari Tungkal Ilir, Betara dan Kuala Betara

Ilustrasi / JambinetID

Ilustrasi / JambinetID

TANJAB BARAT – Pada hari kembali ditemukan 8 kasus baru COVID-19 di tiga Kecamatan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Informasi adanya tambahan 8 kasus baru tersebut disampaikan Juru Bicara Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi, Johansyah, Kamis (19/11/20) pukul 17.00 WIB.

Disebutkan dari 40 tambahan kasus positif di Provinsi Jambi hari ini, 8 kasus diantaranya asal Tanjab Barat.

Hal itu diberarkan oleh H. Taharuddin, Juru Bicara Gugus Tugas P2 Covid-19 Tanjab Barat. Bahwa 8 kasus ini tersebar di tiga kecamatan, yakni Betara, Kuala Betara dan Tungkal Ilir.

Baca Juga :  Bupati Anwar Sadat Sambut Kunker PJ Gubernur Jambi ke Tanjabbar

“2 kasus di Betara, 1 kasus di Kuala Betara dan 5 kasus lagi di Tungkal Ilir,” terang Taharuddin ketika dikonfirmasi Kamis malam.

Pasien tersebut yakni pasien 1517 inisial YSD (31) seorang laki-laki dan pasien 1518 inisial AFS (30) perempuan warga Bunga Tanjung Betara dengan riwayat kontak perjalanan Bali.

Kemudian pasien 1519 inisial NHS (19) perempuan warga Kampung Nelayan riwayat hasil Screening Kantor BPS Kuala Tungkal.

Pasien 1520 inisial MLI (10) laki-laki dan Pasien 1521inisial SF (48) perempuan warga Tungkal III, Kecamatan Tungkal Ilir dengan riwayat kontak pasien 1241.

Baca Juga :  Kunker ke Tanjabbar, Kapolda Jambi Bersama Bupati Rakor Penanganan Covid-19 dan Persiapan MTQ

Selanjutnya, Pasien 1522 inisial SN (55) perempuan warga Manunggal II Kecamatan Tungkal Ilir riwayat hasil Screening mandiri.

Pasien 1523 inisial SHR (39) perempuan warga Parit 5 Tungkal Ilir riwayat Suspek dengan Pneumonia.

Kemudian lagi Pasien 1524 inisial KU (76) perempuan asal Parit Deli Kecamatan Kuala Betara riwayat Suspek dengan Pneumonia.

Dengaan tambahan ini Tanjab Barat tercatat sebanyak 171 kasus positif Covid-19. Pasien sembuh sebanyak 111 orang, dan tercatat meninggal 3 orang.(*/JN)

Share :

Baca Juga

Covid-19

Kapolres Tanjabbar Pimpin Langsung Pemakaman Jenazah Pasien Suspek

Covid-19

Pasca Ditemukan Pegawai Positif Covid-19, RSUD KH Daud Arif Disemprot Disinfektan

Covid-19

Satu Kasus Covid-19 Baru Ditemukan di Seberang Kota

Covid-19

Pembatasan Jam Malam, Wabup Hairan Patroli Bersama Satgas Covid-19

Covid-19

Imlek di Tengah Pandemi, Umat Tionghoa Doakan COVID-19 Segera Sirna

Covid-19

Pemkab Tanjabbar Akan Berlakukan Jam Malam

Covid-19

Tanjabbar Zona Merah, Wadansatgas Covid-19 Patroli Bersama Pembatasan Jam Malam

Covid-19

Puluhan Pegawai Kejari Tanjabbar di Vaksinasi.