Tinjau TPU Desa Sialang, Bupati Anwar Sadat: Kita Berencana Membangun Untuk 13 Kecamatan Bentuk Kepedulian, Bupati Anwar Sadat Berikan Sepeda Baru ke Pedagang Jamu Keliling Apel Perdana Pasca Lebaran, Anwar Sadat Minta ASN Beri Layanan Terbaik untuk Masyarakat Tanjabbar Tinjau Pos PAM Lebaran, Bupati Anwar Sadat Pastikan Kesiapan Arus Balik Bupati Anwar Sadat Safari Ramadhan di Desa Pinang Gading, Kecamatan Merlung

Home / Berita Militer

Senin, 2 November 2020 - 12:43 WIB

Danrem 042/Gapu Ikuti Pelatihan Kehumasan Kerjasama TNI AD dan UI

Danrem 042/Gapu, Brigjen TNI M. Zulkifli Saat Mengikuti Pelatihan Kehumasan via Daring. [FOTO : JambiNET/REM042]

Danrem 042/Gapu, Brigjen TNI M. Zulkifli Saat Mengikuti Pelatihan Kehumasan via Daring. [FOTO : JambiNET/REM042]

JAMBI – Komandan Korem 042/Gapu, Brigjen TNI M. Zulkifli mengikuti pelatihan kehumasan yang digelar kerjasama TNI AD dan Universitas Indonesia dalam upaya meningkatkan kualitas kemampuan kehumasan unsur pimpinan dan insan penerangan di jajaran TNI AD.

Hal tersebut disampaikan Kepala Penerangan Korem 042/Gapu, Mayor Inf RM Hatta melalui rilis tertulisnya di Jambi, Senin (02/11/20).

Hatta menyampaikan bahwa kegiatan pelatihan ini merupakan salah satu kelanjutan kerja sama antara TNI AD dan Universitas Indonesia dalam meningkatkan kualitas SDM personel TNI AD dalam hal ini dalam bidang kehumasan.

Diungkapkan Hatta, pelatihan kehumasan ini diselenggarakan untuk para unsur pimpinan yaitu Danrem-Dandim, para Kapendam dan Kapenrem, serta untuk para personel penerangan dari jajaran Penerangan Kodam/Korem dari seluruh Indonesia.

Baca Juga :  Dewan 'Pending' Raperda Pengajuan Belanja Modal Perumda Tirta Pengabuan

“Pelatihan ini sebagai upaya TNI AD untuk membekali para personel yang menjabat sebagai Danrem dan Dandim serta para kepala penerangan satuan dengan ilmu kehumasan seperti materi Public Speaking,” terang Hatta.

Lanjutnya, pelatihan ini juga diselenggarakan untuk personel di satuan penerangan TNI AD untuk membekali ilmu-ilmu jurnalistik, multimedia dan teknologi digital saat ini.

Diklat unsur Pimpinan dilaksanakan mulai tanggal 2 s.d 8 Desember 2020 secara Daring dengan jadwal dua kali dalam satu minggu yaitu pada hari Senin dan Jumat.

Baca Juga :  Munas Korps HMI-Wati, Reza Purnama Terpilih Jadi Ketua PB Kohati Periode 2023-2025

Materi yang diberikan terdiri dari 5 topik besar yaitu Personal Branding for leaders, Public performance for executive, Digital performance management, For higher management, Media relations for top management dan Crisis management.

Sedangkan Diklat Unsur Pelaksana dilaksanakan selama 13 hari tanggal 3 s.d 19 November 2020 bertempat di Kampus Universitas Indonesia.

“Materi pelatihan kehumasan dan jurnalistik untuk prajurit teknis terdiri dari 4 topik besar yaitu, Kehumasan dasar, Jurnalistik, Fotografi Jurnalistik dan Videografi jurnalistik,” pungkas Hatta.(*)

Share :

Baca Juga

Berita Militer

Danrem 042 Gapu Sambut Hangat Kunjungan Perdana Kapolda Jambi

Berita Militer

Jenazah Pratu Barasa Bersama 2 Prajurit TNI Yang Gugur Diberangkatkan Ke Kampung Halaman

Berita Militer

Sarasehan Pusterad-Media, Ketua Dewan Pers: Setialah pada Ikhtiar Memenuhi Janji Kemerdekaan

Berita Militer

Danrem 042/Gapu Terima Paparan Satuan Persiapan Lomba Binter dan Lomba Binsat

Berita Militer

Danrem Bersama Kapolda Jambi Bagikan Masker untuk Warga Pesisir Pantai

Berita Militer

Pangdam II/Sriwijaya Bersama Forkopimda Sumsel Ikuti Upacara Hari Lahir Pancasila

Berita Militer

Pantau Vaksinasi Anak, Danrem 042/Gapu : Capaian Vaksinasi Di Tebo Luar Biasa

Berita Militer

Danrem 042/Gapu Bersama Forkopimda Jambi Ikuti Upacara Hari Kesaktian Pancasila Secara Virtual

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus