DPRD Tanjab Barat Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Nota Pengantar LKPJ Bupati Tahun 2024 DPRD Tanjab Barat Gelar Paripurna Pertama Penyampaian Nota Pengantar Raperda inisiatif dan LKPJ Bupati Bupati Tanjung Jabung Barat Ajak Umat Perbanyak Istighfar Menjelang Berbuka di Bulan Ramadhan Bupati Anwar Sadat Dampingi Wakil Gubernur Jambi Pada Kegiatan Safari Ramadhan Bersama SKK Migas dan Petrochina   Wabup Tanjab Barat Hadiri Acara Kick Of Meeting Bio CF-ISFL

Home / Berita Militer

Senin, 12 April 2021 - 12:27 WIB

Kasrem 042/Gapu Hadiri Gelar Operasi Keselamatan Siginjai 2021

JAMBINET MILITER  – Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli, S.I.P, M.M diwakili oleh Kasrem 042/Gapu Kolonel Inf M. Yamin Dano menghadiri Gelar Operasi Keselamatan Siginjai 2021 di Mapolresta Jambi, Senin (12/4/2021).

Gelar Operasi Keselamatan Siginjai 2021 dilaksanakan mulai tanggal 12 sampai tanggal 25 April 2021 mendatang, akan berlangsung sejak memasuki bulan Ramadan itu bertujuan untuk menekan angka penularan Covid-19.

“Selain itu tujuannya untuk meningkatkan kepatuhan disiplin masyarakat terhadap protokol kesehatan, tertib berlalu lintas, dan menurunkan angka kecelakaan lalu lintas,” Demikian amanat Kapolda Jambi saat memberi sambutan, Senin,12 April 2021.

Baca Juga :  Danrem 042 Gapu : TMMD Mampu Mempercepat Peningkatan Pembangunan di Daerah

Selain menyasar penertiban lalu lintas, operasi itu juga untuk meningkatkan pemahaman masyarakat terhadap larangan mudik Lebaran 2021.

“Sasarannya seluruh masyarakat yang tidak patuh protokol sekaligus berkampanye menyebarkan pamflet dan bagi-bagi masker,” imbuh Kapolda

Polda Jambi bekerja sama dengan Korem 042/Gapu dan dinas terkait memastikan larangan mudik pada masa libur Lebaran Mei mendatang. Larangan mudik akan berlaku mulai 6 hingga 17 Mei 2021.

Baca Juga :  Vaksinasi di Makorem 042/Gapu Diserbu Masyarakat

“Kapolda juga meminta aparat pemerintah untuk mensosialisasikan vaksinasi covid 19 bagi lansia.

Hadir pada acara ini, selain Kapolda Jambi dan Kasrem, juga nampak hadir Ketua DPRD Prov Jambi, Kajati, Wali Kota Jambi, Dandim 0415/Bth, Kapolresta Jambi, Dandenpom, Kadishub Kota Jambi dan undangan lainnya. (Penrem 042)

Share :

Baca Juga

Berita Militer

Satgas Yonif Raider 142/KJ Mendapat Kunjungan dari Dankolakops Pamtas RI-RDTL

Berita Militer

Danrem 042 Gapu Brigjen TNI M Zulkifli Ikuti Upacara Virtual Peringati Hari Lahir Pancasila

Berita Militer

Danrem 042 Gapu : TMMD Mampu Mempercepat Peningkatan Pembangunan di Daerah

Berita Militer

Dandim 0419 Hadiri Upacara dan Syukuran HUT Bhayangkara ke-74 di Polres Tanjab Timur

Berita Militer

Danrem 042/Gapu Intruksikan Babinsa Jajarannya Bantu Pelaksanaan Vaksinasi Lansia

Berita Militer

Dandim 0415/Jambi Terima Audiensi Ketua DPW Forum Bela Negara Provinsi Jambi

Berita Militer

Tinjau Lattis Kipur Yonif R 142/KJ, Danrem 042/Gapu Ingatkan “Tidak Ada Prajurit Hebat, Yang Ada Prajurit Terlatih”

Berita Militer

Danrem 042 Gapu Hadiri Pelepasan Kontingen PON XX Jambi Tahun 2021

https://iplwin-login.in/

deposit 25 bonus 25

https://joetourist.ca/