Hasil Muswil, Aldo Iswanto Terpilih Ketua PW KAMMI Jambi Periode 2024-2026 Bupati Anwar Sadat Resmikan Gedung Sekretariat PKK Anwar Sadat Berharap Kegiatan Gasing Bisa di Usulkan ke KORMI Tanjabbar Raih Opini WTP dari BPK RI, Ketua DPRD Abdullah: Semoga Ini Terus di Pertahanan Tanjabbar Raih Opini WTP Keenam dari BPK, Bupati Anwar Sadat: Berkat Hasil Kerja Keras Semua Pihak

Home / Covid-19 / Kesehatan / Tanjabbar

Rabu, 17 Maret 2021 - 19:31 WIB

Puluhan Pegawai Kejari Tanjabbar di Vaksinasi.

TANJAB BARAT – Sebanyak 43 pegawai Kejaksaan Negeri(Kejari), Kabupaten Tanjung Jabung Barat, di vaksinasi, kegiatan ini dilaksanakan di aula kantor Kejari Tanjabbar. Rabu (17/3/21).

Kejari Tanjabbar Togar Rafilion menyebutkan bahwa pemberian vaksinasi Covid – 19 dilakukan oleh Tim Vaksinasi Puskesmas I Kuala Tungkal. Untuk divaksin keseluruh pegawai di Kejari Tanjabbar.

” Hari ini kita lakukan vaksinasi terhadap seluruh staff dan karyawan, termasuk juga honorer, Satpam dan Cleaning Service di jajaran Kejari Tanjabbar.” Kata Kejari.

Baca Juga :  Jenazah Pasien Covid-19 Dimakamkan di TPU Khusus

Togar mengatakan, pelaksanaan vaksinasi ini sebagai upaya untuk mensukseskan program pemerintah dalam memutus rantai penyebaran Covid 19 dengan upaya vaksinasi.

Disisi lain, kata Togar, bahwa dirinya tidak melaksanakan vaksin, karena memang faktor usia

” Ada 43 pegawai Kejari yang divaksin, cuma saya tidak vaksin, nanti jika ada vaksin untuk usia kategori saya itu akan saya ikuti. Hari ini baru tahap pertama dan nanti 14 hari kemudian kita akan di jadwalkan lagi untuk di Vaksin,” Sebutnya.

Baca Juga :  Reses Masa Sidang di Desa Pematang Buluh, Ketua DPRD Tanjabbar Tampung Aspirasi Masyarakat

Sementara itu, Kasat Intel Kejari Tanjabbar, Arnold Saputra menyebutkan bahwa dengan vaksinasi yang di lakukan di Kejari ini pihaknya berharap menambah kepercayaan dari masyarakat. Terlebih disampaikan oleh Arnold bahwa vaksin ini aman.

” Kita berharap masyarakat nanti juga bisa di berikan vaksin dan mau di vaksin. Ini juga untuk mendukung program pemerintah dan juga sebagai upaya kita untuk memutus penyebaran Covid, namun tetap kita mematuhi prokes dalam beraktivitas,” Ujarnya.(*)

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

Kabel Raib di Curi Maling, Penerangan WFC Gelap Gulita

Daerah

Tragis, Lakalantas di Muntialo Dua Pengendara Honda Beat Meninggal

Pemerintahan

Hadiri Peringatan Haul MT. AL Hidayah Desa Teluk Sialang, Ini Pesan Bupati Anwar Sadat

Politik

Kukuhkan Pengurus DPRt Dapil 4, Ketua DPD Perindo Tanjabbar Harapkan Raih Kursi di 2024

Pemerintahan

Wabup Hairan Sambut Kunjungan Safari Ramadhan Gubernur Jambi

Pemerintahan

Bupati Tanjabbar Hadiri Peringatan Maulid Nabi SAW di Desa Pembengis

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Buka Latsar CPNS Tahun 2021

Tanjabbar

Bupati Anwar Sadat Panen Padi di Desa Pembengis

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus