Wabup Katamso Genjot Pariwisata Lingkungan: Sambut Mahasiswa Magister UNJA, Jajaki Potensi Mangrove Kelas Dunia di Tanjab Barat! Hadiri Haul Akbar, Wabup Katamso Ajak Jamaah Teladani Syekh Abdul Qadir Al-Jailani: Gabungkan Ilmu dan Amal Dukung Lahirnya Generasi Qurani Unggul, Wabup Katamso Beri Semangat Kafilah Tanjab Barat di FASI Jambi 2025 Anggota DPRD Lukas Cholikul R Kunjungi Pembangunan Majelis Taklim Tuan Guru Langkah Nyata Bupati Anwar Sadat: Meninjau Pembangunan Pusat Ilmu Agama Bersama Tuan Guru Kharismatik

Home / Pemerintahan

Minggu, 16 Oktober 2022 - 21:01 WIB

Bupati Ajak Masyarakat Dukung Kafilah Tanjabbar di MTQ Tingkat Nasional

KALSELĀ  – Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat M. Ag mengajak kepada masyarakat untuk turut mendukung Kafilah Tanjabbar yang mewakili Provinsi Jambi dalam mengikuti MTQ Tingkat Nasional XXIX Tahun 2022 di Kalimantan Selatan.

Hal itu disampaikan Bupati saat mengunjungi kembali tempat penginapan Kafilah MTQ Provinsi Jambi di Hotel Cordia Hotel Syamsudin Noor, Banjar Baru Kalsel, Minggu (16/10/22).

Baca Juga :  Dumisake Gubernur Jambi Al Haris: 14,2 Miliar untuk Beasiswa Digelontorkan

” Mari kita dukung dan doakan, Insya Allah Putra – Putri Daerah Tanjung Jabung Barat yang mewakili Provinsi Jambi dapat mengharumkan nama daerah dengan meraih prestasi maksimal pada MTQ Nasional tahun ini,” Ujar Bupati.

Didampingi Ketua PKK Hj. Fadhilah, Anwar Sadat berharap gelaran MTQ tidak hanya menjadi ajang perlombaan, namun juga pendorong semangat umat Islam untuk lebih mencintai Al-Qur`an khususnya pemuda – pemudi Tanjung Jabung Barat.

Baca Juga :  Tinjau Operasi Pasar Gas Elpiji, Bupati Anwar Sadat Tegaskan Hal Ini ke Para Agen

” Kita berharap semoga semangat MTQ Nasional dapat tertular ke Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Sehingga dapat menumbuhkan generasi-generasi yang mencintai Al-Quran yang bisa melahirkan para hafidz-hafidz ke depannya sebagaimana visi Pemerintah Daerah dalam mewujudkan Tanjung Jabung Barat yang Religius.” Ungkapnya.(*)

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

Bupati Tanjabbar Safari Subuh di Masjid Ridhwaniyah Panglima H. Saman

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Resmi Buka Pembinaan Qori-Qoriah untuk MTQ Ke-54 Tingkat Provinsi Jambi

Kota Jambi

Wabup Hairan Hadiri Kegiatan DIPA dan TKD Tahun 2023

Pemerintahan

Ketua DPRD Tanjabbar Hadiri Pembukaan Festival Arakan Sahur Tahun 2024

Pemerintahan

Pjs Bupati Tanjabbar Hadiri LDK Angkatan Ke-2 Tahun 2024

Pemerintahan

Pemkab Tanjabbar Pertahankan Opini WTP 4 Kali Secara Beruntun

Pemerintahan

Pjs Bupati Tanjabbar Hadiri Paripurna Penetapan Pimpinan DPRD Masa Jabatan 2024-2029

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Terima Kunjungan KOPEK

https://iplwin-login.in/

deposit 25 bonus 25

https://joetourist.ca/