51 Peserta dari 4 Kabupaten Ikuti Festival layangan Porprov Kormi Hari Jadi Polda Jambi ke 28, Lima Keluarga Kurang Mampu di Tanjabbar Menerima Program Bedah Rumah Rayakan HUT Ke-10, DPD Partai Perindo Tanjab Barat Gelar Syukuran dan Do’a Bersama Pjs. Bupati Tanjabbar Dukung Penuh Harmonisasi Peraturan Daerah Pjs. Bupati Tanjabbar Kunker dan Safari Jumat di Desa Teluk Kulbi

Home / Tanjabbar

Rabu, 3 Juli 2024 - 15:13 WIB

Ketua DPRD Tanjabbar Hadiri Peringatan HUT Bhayangkara ke-78

TANJABBAR – Ketua DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat, H. Abdullah SE menghadiri upacara peringatan Hari Bhayangkara ke-78, yang diadakan di Halaman Mapolres Tanjabbar Senin (1/7/24).

Dengan tema “Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi yang Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas,” upacara tersebut dipimpin oleh Kapolres Tanjabbar, AKBP Agung Basuki, S.I.K, M.M, yang bertindak sebagai Inspektur Upacara.

Dalam sambutannya, Kapolres Agung menyampaikan bahwa Polri dituntut untuk menjadi lebih profesional, modern, dan terpercaya melalui pendekatan “Presisi”.

Baca Juga :  Motor di Sembunyikan Pacar, Pria di Kuala Tungkal Lapor Polisi

“ Di usia yang semakin dewasa ini, kami berharap Polri dapat terus berkembang menjadi institusi yang dapat dipercaya dan diandalkan, sehingga lebih bermanfaat serta kehadiran kami menjadi penyejuk, penenang, dan sahabat bagi masyarakat, khususnya di Kabupaten Tanjung Jabung Barat,” Ujarnya.

Sementara itu, Ketua DPRD Tanjabbar Abdullah mengucapkan selamat Hari Bhayangkara ke-78 semoga polri kedepannya semakin jaya dan terus berkembang.

” Semoga polri Polri dapat terus berkembang menjadi institusi yang dapat dipercaya, diandalkan dan bermanfaat khususnya di Kabupaten Tanjung Jabung Barat,” Ucapnya.

Baca Juga :  Forum BBDR Pupuk Nasionalisme Siswa Melalui Lomba Virtual Meriahkan HUT RI ke 75

Turut hadir dalam acara tersebut Ketua DPRD Kabupaten Tanjab Barat, Ketua Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Barat, Dandim 0419/Tanjab, Ketua Pengadilan Negeri, Ketua Pengadilan Agama, Kepala Kantor Wilayah Imigrasi Kuala Tungkal, Komandan Subdenpom, utusan Brimob Polda Jambi, Ketua KPU, Ketua Bawaslu, Purnawirawan Polri, Ketua PWI, Ketua HMI, PP Muhammadiyah, serta rekan media dan tamu undangan lainnya.(*)

Share :

Baca Juga

Tanjabbar

Polisi Buruh Pelaku Pembuangan Mayat Bayi di Pelabuhan TPI

Tanjabbar

Bupati Anwar Sadat Gelar Pengajian Ramadhan di Rumah Dinas

Politik

Muhammad Andika Jabat Ketua Repdem Tanjabbar, Organisasi Sayap Milik PDI-P

Tanjabbar

Kapolres ; Pesan Berantai OTT Tim Paslon Pilkada Hoax

Tanjabbar

Layanan Eazy Paspor, Imigrasi Kuala Tungkal Akan Datangi Pemohon 

Politik

Fraksi Tanjung Jabung Barat Bersatu, Raperda Demi Kesejahteraan Masyaraka

Covid-19

Rapat Koordinasi Bersama Presiden RI, Tempat Wisata di Tanjab Barat di Tutup

Tanjabbar

Jelang Idul Adha, Kesediaan Daging Beku di Kancab Bulog Kuala Tungkal Mencukupi

https://iplwin-login.in/

deposit 25 bonus 25

https://joetourist.ca/