DPRD dan Pemkab Tanjabbar Tandataganin Nota Raperda RTRW dan RPJPD Tahun 2025- 2045 Paripurna ke Empat, DPRD Tanjabbar Sampaikan Laporan Hasil Kerja Pansus dan LKPJ Bupati DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pertama Penyampaian Nota Pengantar Ranperda APBD Tahun 2023 Sepakat Bermediasi, Bank BPR Tanggo dengan Sinta Dewi Agustina Berujung Damai Hasil Muswil, Aldo Iswanto Terpilih Ketua PW KAMMI Jambi Periode 2024-2026

Home / Tanjabbar

Rabu, 23 Desember 2020 - 00:31 WIB

Desa Teluk Kulbi Sabet Juara 1 Lomba HATINYA PKK Tingkat Kabupaten

Ketua TP PKK Kabupaten Tanjab Barat Hj. Cici Halimah Safrial kepada Ibu Zakiyah Ketua PKK Desa Teluk Kulbi pada Acara HKG-PKK KE 48 di Balai Pertemuan. [FOTO : JambiNET/PKK Ds. Teluk KULBI]

Ketua TP PKK Kabupaten Tanjab Barat Hj. Cici Halimah Safrial kepada Ibu Zakiyah Ketua PKK Desa Teluk Kulbi pada Acara HKG-PKK KE 48 di Balai Pertemuan. [FOTO : JambiNET/PKK Ds. Teluk KULBI]

TANJAB BARATPKK Desa Teluk Kulbi, Kecamatan Betara berhasil meraih Juara I Lomba HATINYA PKK tingkat Kabupaten Tanjung Jabung Barat tahun 2020.

Piagam dan tropi penghargaan juara 1 tersebut diserahkan oleh Ketua TP PKK Kabupaten Tanjab Barat Hj. Cici Halimah Safrial kepada Ibu Zakiyah Ketua PKK Desa Teluk Kulbi pada Acara HKG-PKK KE 48 di Balai Pertemuan, Selasa (22/12/20).

Sebelumnya Desa Teluk Kulbi meraih Juara 1 Penilaian Tingkat Desa, Juara III tingkat Kecamatan Betara, kemudian upaya maksimal dilakukan meski di tengah Pandemi COVID-19, membuahkan hasil Juara 1 tingkat Kabupaten.

Baca Juga :  Sadis, KDRT di Tanjab Barat Berujung Kematian Istri

Ketua TP PKK Kabupaten Tanjab Barat Hj. Cici Halimah berharap dengan adanya lomba Hatinya PKK dapat memberdayakan lingkungan sekitar apalagi disaat masa COVID-19 untuk tetap produktif.

“Saya harap ibu-ibu dapat lebih memanfaatkan lingkungan dengan menanam sayuran dan sejenisnya agar bisa dikonsumsi sebagai ketahanan pangan keluarga saat pandemi COVID-19,” ucapnya.

Sementara Ketua TP PKK Desa Teluk Kulbi Ibu Zakiyah mengatakan sangat bersyukur telah mendapatkan juara I.

“Uni semua berkat kerja sama kita semua, keuletan dan ketekunan serta persatuan mewujudkan impian, semoga bisa lebih meningkat,” katanya.

Baca Juga :  Dugaan Pembangunan Jalan Rabat Beton di atas Tanah Makam

“Penghargaan ini harus kita jadikan sebagai motivasi untuk terus berbenah dan meningkatkan prestasi yang lebih baik,” sebut istri Kades Teluk Kulbi Yuswaji YS ini.

Lomba Halaman Asri, Teratur, Indah, dan Nyaman (HATINYA) PKK mempunyai dua kategori yaitu pemanfaatan Tanaman Pekarangan Rumah serta Pemanfaatan Limbah seperti pemanfaatan halaman pekarangan, misalnya adanya tamanan sayur, tanaman obat-obatan dan rempah, peternakan/perikanan, tata letak tanaman, dan juga kebersihan lingkungan.(*/JN)

Share :

Baca Juga

Covid-19

Reaktif Rapid Test, WargaTungkal Ilir Jalani Isolasi di RSUD KH Daud Arif

Pendidikan

Rusak di Makan Usia, Bangunan SDN 118 Desa Suaklabu Memprihatinkan

Tanjabbar

SMSI Tanjab Barat Audiensi dengan Bupati

Politik

Fraksi DPRD Tanjabbar Sampaikan Pandangan Umum Ranperda dan APBD Tahun 2022

Tanjabbar

Larangan Mudik Berakhir, Penumpang dari Batam Tiba di Pelabuhan RoRo Tungkal

Pemerintahan

Pemkab Tanjabbar Berlakukan Larang Bepergian Ke Luar Daerah Bagi ASN dan Honorer

Tanjabbar

Perum Bulog Kuala Tungkal Distribusikan Beras Bantuan PPKM

Tanjabbar

Melalui Program Pemkab Tanjabbar, Desa Pulai Raya Teraliri Listrik

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus