Kadis Kominfo Kerinci Ajak Ciptakan Pilkada Damai, Sejuk dan Bermartabat DPRD Gelar Rapat Paripurna Pembentukan Alat Kelengkapan DPRD Tanjabbar Masa Jabatan Tahun 2024-2029. 51 Peserta dari 4 Kabupaten Ikuti Festival layangan Porprov Kormi Hari Jadi Polda Jambi ke 28, Lima Keluarga Kurang Mampu di Tanjabbar Menerima Program Bedah Rumah Rayakan HUT Ke-10, DPD Partai Perindo Tanjab Barat Gelar Syukuran dan Do’a Bersama

Home / Kota Jambi

Selasa, 13 Oktober 2020 - 22:54 WIB

Video Geng Motor di Kota Jambi Hoax, Pengunggah Diamankan Polisi

Kapolresta Jambi Kombes Pol. Dover Christian, S.IK, MH. [FOTO : JambiNET/Ist]

Kapolresta Jambi Kombes Pol. Dover Christian, S.IK, MH. [FOTO : JambiNET/Ist]

JAMBI – Polisi Polresta Jambi mengamankan seorang pengunggah video gang motor berkeliaran membawa senjata tajam di Kota Jambi.

Video tersebut ternyata sengaja dibuat oleh pelaku kemudian diunggah kemedsos dengan maksud membuat gaduh.

Kapolresta Jambi Kombes Pol. Dover Christian, S.IK, MH mengungkapkan pihaknya memastikan bahwa video beredar tersebut hoax.

“Video tersebut editan, pengunggah video sudah kita amankan,” ungkap KBP Dover, Senin (12/10/20).

Baca Juga :  Musdalub, Taufik Qurrohaman Terpilih Sebagai di Rektur APHI Jambi

Video gank motor itu, lanjut Kapolresta dibuat pelaku pada bulan April, diedit pada bulan Juli dan baru disebarkan beberapa hari terakhir ini.

“Jadi memang ada yang membuatnya dan orang yang membuatnya dalam pemeriksaan dan mereka mengakui,” katanya.

Dalam kasus video ini Polresta Jambi telah memeriksa dan mengamankan 10 orang untuk dimintai keterangan.

Baca Juga :  Wabup Hairan Hadiri Kegiatan DIPA dan TKD Tahun 2023

Kapolserta juga menegaskan video tersebut tidak ada hubungan dengan isu-isu kelompok genk motor yang heboh saat ini.

“Tujuan oknum, hanya ingin membuat kekacauan,” jelasnya.

“Kami berharap kepada seluruh warga Kota Jambi jika melihat dan membaca sesuatu, jangan langsung diterima begitu saja harus di dalami dulu, kalaupun ada mari sama-sama kita cegah,” pesannya.(*/JN)

Share :

Baca Juga

Kota Jambi

Kapolda Jambi Jadi Pemateri LK II Tingkat Nasional HMI Cabang Jambi

Covid-19

Bupati Anwar Sadat Hadiri Pengarahan Mendagri Terkait Pengendalian COVID-19

Kota Jambi

Wali Kota Jambi Resmikan Lintasan Pesepeda Sepanjang 1,1 Kilometer

Infrastruktur

Bahas Kondisi Jalan Nasional di Tanjabbar, Anwar Sadat Temui BPJN Jambi

Kota Jambi

Rapat Evaluasi Kinerja BPR di Jambi, Ini Kata Anwar Sadat ke BPR Tango Rajo

Kota Jambi

Pemkot Jambi Izinkan Warga Gelar Resepsi Pernikahan, Ini Ketentuannya

Kota Jambi

Wabup Hairan Hadiri Kegiatan DIPA dan TKD Tahun 2023

Kota Jambi

Porwanas Kalsel, Kontingen PWI Jambi Targetkan Raih Prestasi

https://iplwin-login.in/

deposit 25 bonus 25

https://joetourist.ca/