Anwar Sadat Kembalikan Formulir Bacabup ke Demokrat Bupati Anwar Sadat Pimpin Upacara Peringatan Hari Otda XXVIII Tahun 2024 Jelang Pilkada 2024, DPC PPP Tanjabbar Buka Penyaringan Bacalon Tinjau TPU Desa Sialang, Bupati Anwar Sadat: Kita Berencana Membangun Untuk 13 Kecamatan Bentuk Kepedulian, Bupati Anwar Sadat Berikan Sepeda Baru ke Pedagang Jamu Keliling

Home / Pemerintahan / Tanjabbar

Senin, 12 Februari 2024 - 21:44 WIB

Tinjau Distribusi Logistik, Bupati Anwar Sadat Berharap Pemilu 2024 Berjalan Lancar

TANJABBAR – Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag. meninjau pelaksanaan proses distribusi logistik pemilu tahun 2024 di Gedung Logistik KPU Tanjabbar. Senin (12/2/24).

Peninjauan ini dilakukan orang nomor satu di Kabupaten Tanjung Jabung Barat ini, untuk memastikan kesiapan pelaksanaan pemilihan presiden dan legislatif pada tanggal 14 Februari 2024 nanti.

Bupati Anwar Sadat mengatakan, tinjauan ini dilakukan untuk memastikan segala aspek logistik serta sarana prasarana pendukung dalam pelaksanaan pemungutan suara yang akan diselenggarakan tanggal 14 Februari 2024.

Baca Juga :  Dua Perawat RSUD KH Daud Arif Dikabarkan Terpapar Corona

“ Pemerintah bertanggung jawab untuk menyukseskan pemilu tahun 2024 di Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Kami akan mengawal proses pendistribusian logistik mulai dari KPU sampai ke seluruh TPS se-Kabupaten Tanjung Jabung Barat,” ujar Bupati Anwar Sadat.

Anwar Sadat berharap pendistribusian logistik bisa sampai dengan baik ke seluruh TPS. Hal ini untuk memastikan ketersediaan surat suara, kotak suara, serta perlengkapan lainnya. ” Hal ini agar masyarakat khususnya di Kabupaten Tanjung Jabung Barat, bisa melaksanakan pemilihan umum tahun 2024 dengan lancar dan demokratis.” Ungkapnya.

Baca Juga :  2 Warga di Kabarkan Tenggelam di Sungai Pengabuan

Turut hadir dalam kegiatan ini Kapolres/mewakili, Dandim/mewakili, Kajari/mewakili, Plh. Sekda, Ketua KPU Tanjabbar, Sekretaris KPU Tanjabbar, para anggota KPU Tanjabbar, serta tamu undangan lainnya.(*)

Share :

Baca Juga

Tanjabbar

Buka KML Kwarcab Pramuka, Bupati Anwar Sadat: Pembina Harus Up To Date dan Manfaatkan TIK

Tanjabbar

Meriahkan HUT RI ke 75, Polres Tanjabbar Adakan Lomba Menjahit Masker Merah Putih

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Buka Pelatihan Tenaga Konstruksi

Pemerintahan

Rombak Kabinet, Wabup Hairan Lantik 14 Pejabat Eselon III dan IV

Sepakbola

Lepas Tim Sepak Bola Tanjabbar ke Gubernur Cup, Ini Pesan Bupati Anwar Sadat

Pemerintahan

Sekda Tanjabbar Buka Secara Resmi Edukasi dan Penyuluhan Pelaporan SPT Tahunan

Tanjabbar

GI 1×30 MVA Akan di Bangun di Wilayah Ulu

Tanjabbar

Kejari Tanjab Barat Terapkan Keadilan Restorative Justice

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus