DPRD dan Pemkab Tanjabbar Tandataganin Nota Raperda RTRW dan RPJPD Tahun 2025- 2045 Paripurna ke Empat, DPRD Tanjabbar Sampaikan Laporan Hasil Kerja Pansus dan LKPJ Bupati DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pertama Penyampaian Nota Pengantar Ranperda APBD Tahun 2023 Sepakat Bermediasi, Bank BPR Tanggo dengan Sinta Dewi Agustina Berujung Damai Hasil Muswil, Aldo Iswanto Terpilih Ketua PW KAMMI Jambi Periode 2024-2026

Home / Tanjabbar

Senin, 28 September 2020 - 10:56 WIB

Gelar Khitanan Masal dengan Protokol Kesehatan, Bupati Apresiasi BAZNAS Tanjabbar

Bupati Tanjung Jabung Barat H. Safrial Saat Hadir kegiatan khitanan masal yang diselenggarakan Baznas di Balai Pertemuan. [FOTO : JambiNET/HMS]

Bupati Tanjung Jabung Barat H. Safrial Saat Hadir kegiatan khitanan masal yang diselenggarakan Baznas di Balai Pertemuan. [FOTO : JambiNET/HMS]

TANJAB BARAT – Kegiatan khitanan massal yang diselenggarakan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kab. Tanjab Barat mendapat apresiasi Bupati Tanjung Jabung Barat Dr. Ir. H. Safrial, MS. Pasalnya, kegiatan khitanan masal yang diselenggarakan di Balai Pertemuan Kantor Bupati ini, diselenggarakan dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.

“Atas nama pribadi dan Pemkab Tanjab Barat, saya menyampaikan apresiasi dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada panitia pelaksana dan unsur yang terlibat dalam kegiatan ini yang tetap mengedepankan protokol kesehatan,” ujar Bupati.

Baca Juga :  Bupati Anwar Sadat Buka Bimbingan Manasik Haji

Lebih lanjut, dalam sambutannya Bupati Safrial juga menyampaikan terimakasih kepada Baznas yang tetap berbagi di tengah wabah pandemi covid-19 ini. Bupati juga berharap Baznas ke depannya bisa berbuat lebih banyak lagi dengan kegiatan yang berbeda.

Baca Juga :  Ketua DPRD Tanjabbar H. Abdullah Sudah di Coklit

“Terimakasih Baznas Tanjab Barat yang telah berbagi dengan masyarakat kurang mampu, ke depan saya harap bisa dalam bentuk lain mungkin berupa bedah rumah atau pembagian sembako. Ini akan jadi contoh untuk masyarakat lainnya yang memiliki rezki lebih untuk saling berlomba dalam kebaikan,” ujar Safrial.

Share :

Baca Juga

Tanjabbar

Tanjab Barat Raih Peringkat Pertama Kategori Aksi Konvergensi 1-4 Pencegahan dan Penurunan Angka Gizi Buruk

Pemerintahan

Pemkab Tanjabbar Salurkan Insentif Bagi Petugas Syara’

Tanjabbar

Ditahan Sebagai Tersangka, Jaksa Tolak Penanguhan Budi Azwar

Pemerintahan

Safari Jumat ke Kecamatan Pengabuan, Bupati Anwar Sadat Sampaikan Fokus Pembangunan

Tanjabbar

Pandemi, Haul Syek Abdul Qodir Jailani di Kuala Tungkal digelar Secara Virtual

Tanjabbar

H. Anwar Sadat Bersama Istri Kunjungi Lokasi dan Korban Kebakaran di Jalan Elang

Tanjabbar

Bupati Tanjabbar Salurkan Bantuan Sosial Beras Untuk PKH

Tanjabbar

Larangan Mudik Berakhir, Penumpang dari Batam Tiba di Pelabuhan RoRo Tungkal

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus