Perwira Polres Tanjabbar di Mutasi, Jan Manto Jabat Waka Polres Peringati Hari Lahir Pancasila, Wabup Tanjabbar Jadi Inspektur Upacara Bupati Tanjabbar Secara Resmi Buka Diklat BST-KLMSKK 30/60 mil Bagi Operator Kapal Tradisional dan Nelayan 394 CJH Tanjabbar Akan Berangkat ke Tanah Suci Rehab di Lingkungan Rumdis Bupati Tanjabbar, Dartono: di Perbaiki Hanya Rumah Singgah Tamu

Home / Pemerintahan / Tanjabbar

Kamis, 27 Mei 2021 - 13:39 WIB

Buka Rakor Pelayanan Publik, Anwar Sadat Tegaskan Ini ke OPD

TANJAB BARAT – Pemkab Tanjung Jabung Barat melalui Bupati Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag secara resmi membuka Rapat Koordinasi (Rakor) Pelayanan Publik di lingkungan Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2021.

Rakor yang dilaksanakan di Gedung Balai Pertemuan, Kamis (27/5/21) ini menghadirkan narasumber dari Ombudsman RI.

Anwar Sadat menyebutkan bahwa, rakor laksanakan ini dalam rangka Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik dilingkungan Pemkab Tanjung Jabung Barat.

Baca Juga :  Dampak Pandemi, Bupati Anwar Sadat Launching BLT ke Masyarakat

Di hadapan para kepala OPD, Bupati dengan tegas menyampaikan. Agar kegiatan-kegiatan seperti rapat koordinasi ini jangan cuma bersifat seremonial dan formalitas semata.

” Setiap OPD harus mampu mengimplementasikan setiap aturan yang ada,” Tegasnya.

Ia menjelaskan bahwa, kegiatan ini semestinya bisa memicu rasa tanggung jawab terhadap peningkatan kualitas pelayanan publik di setiap perangkat daerah.

Baca Juga :  Pemkab Tanjabbar Salurkan Insentif Bagi Petugas Syara’

” Kebijakan menyangkut pelayanan publik ini, sesuai tugas dan fungsi nya masing-masing.” Pungkasnya.

Turut hadir mendampingi bupati, Sekda Tanjabbar Agus Sanusi dan perwakilan dari Ombudsman RI Indra, SH yang juga selaku narasumber pada rakor tersebut.(*)

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

Akhir Februari, Anwar Sadat – Hairan Akan di Lantik

Kriminal

Polisi Ringkus Pelaku Pembunuhan Sadis di Merlung

Tanjabbar

Kecewa, KNPI Tanjabbar Tolak Dana Hiba Disparpora

Industri

Bupati Harapkan, Sentral Industri Kelapa Dalam Tanjabbar Bisa Bersaing

Tanjabbar

Bupati Safrial Sambut Hangat Kunjungan Mahasiswa UNBARI

Politik

Ingin Lebih Dekat Dengan Masyarakat, Hamdani Luncurkan Ambulance Gratis

Tanjabbar

Stok Vaksin Kosong, RS dan Sejumlah Puskesmas di Tanjabbar Tunda Vaksinasi

Pemerintahan

Bupati Akan Pantau Kinerja OPD, Siap Siap di Evaluasi