DPRD dan Pemkab Tanjabbar Tandataganin Nota Raperda RTRW dan RPJPD Tahun 2025- 2045 Paripurna ke Empat, DPRD Tanjabbar Sampaikan Laporan Hasil Kerja Pansus dan LKPJ Bupati DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pertama Penyampaian Nota Pengantar Ranperda APBD Tahun 2023 Sepakat Bermediasi, Bank BPR Tanggo dengan Sinta Dewi Agustina Berujung Damai Hasil Muswil, Aldo Iswanto Terpilih Ketua PW KAMMI Jambi Periode 2024-2026

Home / Tanjabbar

Rabu, 21 April 2021 - 19:28 WIB

Sejumlah Harga Bahan Pokok di Pasar Kuala Tungkal Mulai Turun.

TANJAB BARAT – Sepekan ramadhan, sejumlah kebutuhan pokok di pasar tradisional Kuala Tungkal Kabupaten Tanjung Jabung Barat, mulai mengalami penurunan.

Harga Cabai Merah terpantau mulai mengalami penurunan di banding hari sebelumnya. Hal tersebut disampaikan oleh Bude Sito pedagang sayur mayur di Pasar Tanggo Rajo Ilir.

Ia menyebutkan bahwa harga cabai merah hari ini di jual dengan harga Rp32 ribu perkilo gram.

” Hari ini turun jadi Rp32 ribu, kalau kemarin itu perkilo nya Rp40 ribu, hari kemarin nya lagi Rp45 ribu. Jadi makin turun lah harga cabai merah,” Katanya.

Tidak hanya Cabai Merah, harga cabai rawit juga mengalami penurunan. Dari harga sebelumnya Rp35 ribu, hari ini harga cabai rawit di jual Rp32 ribu. Penurun harga ini kata Bude Sito karena stok cabai yang tercukupi.

Baca Juga :  Tak Bayar Pajak, Kendaraan Dinas di Tanjabbar Jadi Temuan BPK

” Stok nya lumayan banyak, jadi kita ngambil juga murah. Cabai ini lah yang mulai turun dari hari ke hari,” Sebutnya.

Ia menyebutkan bahwa, Penurunan harga cabai ternyata tidak di imbangi dengan harga bawang mengalami kenaikan. Untuk harga bawang merah hari ini di jual dengan harga Rp34 ribu hingga Rp35 ribu perkilo gram yang sebelumnya di jual dengan harga Rp25 ribu perkilo gram.

” Kalau bawang mulai naik, yang bawang merah perkilo Rp35 ribu naik Rp10 ribu dari hari sebelumnya. Kalau bawang putih juga naik sekarang Rp28 ribu perkilo kalau kemarin masih Rp25 ribu perkilo gram,” Ungkapnya.

Baca Juga :  Bupati Anwar Sadat Hadiri Pelantikan DPC ASKI Tanjabbar

Sementara itu, harga daging ayam juga mengalami penurunan di banding beberapa hari yang lalu. Hal tersebut Diungkapkan oleh Jul, pedagang ayam di Pasar Tanggo Rajo Ilir. Kata dia saat ini perkilo gram daging ayam di jual Rp34 ribu.

” Mulai turun lah beberapa hari ini, kalau minggu kemarin sempat di jual Rp42 ribu perkilo. Kalau sekarang mulai turun di harga Rp34 ribu,” Kata Jul.(*/hb)

Share :

Baca Juga

Tanjabbar

Safrial Pilih Walk Out dari Paripurna APBD 2021

Pemerintahan

Jelang Idul Fitri, Anwar Sadat Sebut Indeks Harga Pangan di Tanjabbar Masih Stabil

Tanjabbar

Polres Tanjabbar Laksanakan Vaksinasi Merdeka Serentak di Polsek Merlung

Pemerintahan

Apel Perdana Pasca Lebaran, Anwar Sadat Minta ASN Beri Layanan Terbaik untuk Masyarakat Tanjabbar

Tanjabbar

Polres Tanjabbar Kerahkan 59 Personel Dalam Operasi Lilin 2020

Infrastruktur

Wabup Hairan Tinjau Jembatan Penghubung Antar Desa di Muara Papalik

Politik

Fraksi DPRD Tanjabbar Sampaikan Pandangan Umum Ranperda dan APBD Tahun 2022

Tanjabbar

KPU Tanjab Barat Gelar Rapat Pleno Terbuka Hasil Rekapitulasi Suara Pilkada 2020

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus