Lepas 314 Siswa Smansa 1, Kadiman Harapkan Dapat Melanjutkan Pendidikan ke Perguruan Tinggi Anwar Sadat Kembalikan Formulir Bacabup ke Demokrat Bupati Anwar Sadat Pimpin Upacara Peringatan Hari Otda XXVIII Tahun 2024 Jelang Pilkada 2024, DPC PPP Tanjabbar Buka Penyaringan Bacalon Tinjau TPU Desa Sialang, Bupati Anwar Sadat: Kita Berencana Membangun Untuk 13 Kecamatan

Home / Kesehatan / Tanjabbar

Kamis, 17 Februari 2022 - 19:29 WIB

Pegawai Kejari Tanjabbar di Vaksin Booster

TANJABBAR – Kejaksaan Negeri (Kejari) Tanjung Jabung Barat melakukan vaksinasi booster kepada seluruh pegawai yang ada baik, Honorer beserta Petugas Keamanan (Satpam) dan keluarga turut divaksin, Kamis (17/2/22) sekitar pukul 08.00 wib.

Dalam kesempatan ini turut hadir Plt Kajari Tanjabb, Bambang Rudi Hartoko, S.H.,M.H., Kepala Puskesmas I Kuala Tungkal, Tim Kesehatan Puskesmas I Kuala Tungkal, Para Kasi di Kejari Tanjabb, Ketua IAD beserta Anggota IAD Kejari Tanjabbar.

Kajari Tanjabbar, Bambang Rudi Hartoko, S.H.,M.H., melalui Kasi Intel Kejari Tanjab Barat, Arnol Saputra mengatakan vaksinasi Booster Pfizer tersebut diberikan kepada kurang lebih 50 orang yang terdiri dari Keluarga Besar Pegawai Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Barat.

Baca Juga :  Kapolres Tanjabbar Jadi Orang Pertama di Vaksin

” Semuanya divaksin, baik jaksa, PNS, Honorer dan yang lainnya,” Katanya.

Kegiatan vaksinasi ini, kata Arnold berdasarkan petunjuk dari Jaksa Agung RI ST Burhanudin yang telah menerbitkan instruksi melalui Surat Nomor: B-132/A/SKJA/06/2021 tanggal 30 Juni 2021 yang lalu.

” Pada pokoknya memerintahkan agar para Kepala Kejaksaan Tinggi dan Kepala Kejaksaan Negeri agar Berkoordinasi dengan satgas Covid-19 setempat untuk menyelenggarakan program vaksinasi untuk pegawai, keluarga, dan masyarakat di wilayah hukum masing-masing,” Sebutnya.

Baca Juga :  Dewan Akan Layangkan Surat Pemberhentian Pengerjaan PT PWS

Menurutnya, peran serta Kejaksaan dalam mendukung program presiden mensukseskan vaksinasi di masa pandemi Covid-19.

” Hal ini salah satu peran kejaksaan dalam menyukseskan vaksin, pelaksanaan Vaksinasi Booster Pfizer ini dilaksanakan dengan tetap menerapkan Protokol Kesehatan, Sosial Distancing dan Physical Distancing dan Memakai Masker.” Pungkasnya.(*)

Share :

Baca Juga

Politik

TGB di Kukuhkan Jadi Ketua Harian DPP, Pengurus DPD Tanjabbar Beri Apresiasi

Infrastruktur

Wakil Ketua DPRD Tanjabbar Ahmad Jakfar Tinjau Bangunan SDN 126/V Sungairambai

Pemerintahan

Wabup Hairan Membuka Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten Tanjabbar Tahun 1444 H

Pendidikan

Terkait ” The Class Of 21 Great Party” DP3AP2KB Tanjabbar Audiensi Bersama Wabup

Politik

Masa Reses, Ketua DPRD Serap Aspirasi Masyarakat Desa Pematang Lumut

Kriminal

Didalangi Anak di Bawah Umur, Begini Motif Pembunuhan di Tanjabbar

Kriminal

Kasusnya di Limpahkan ke Kejari Tanjabbar, Budi Azwar di Kawal Resmob Polda Jambi

Pemerintahan

Ini Enam Inovasi Daerah Pemkab Tanjabbar di Daftarkan ke IID dan IGA 2021

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus