Ketua DPRD Tanjab Barat Hadiri Seminar Peningkatan Kapasitas Anggota DPRD Kabupaten/Kota Se Provinsi Jambi Di Masa Akhir Jabatan Bupati Anwar Sadat Meraih Predikat Kinerja Baik Tunjukkan Kepedulian,Bupati Anwar Sadat Kunjungi Nenek Partiyah di Desa Sungai Gebar Serahkan Hibah Kantor Kejari, Bupati Tanjab Barat Tandatangani NPHD Anggota DPRD Dedi Hadi Tampung Usulan Masyarakat Normalisasi Sungai dan Parit

Home / Pemerintahan / Tanjabbar

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:58 WIB

Hari Buruh Internasional, Bupati Anwar Sadat Sampaikan Hal Ini

TANJABBAR – Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag., membuka secara resmi acara Sosialisasi Ketenagakerjaan dan Talk Show dalam rangka memperingati Hari Buruh Internasional (May Day) Tahun 2024, Rabu (1/5/24)

Acara yang digelar di Gedung Balai Pertemuan kantor Bupati tersebut turut dihadiri oleh perwakilan perusahaan se-Tanjab Barat, Penjabat Sekretaris Daerah, Forkopimda, Kepala OPD, para buruh, dan undangan lainnya.

Dalam sambutannya, Bupati mengapresiasi Dinas Tenaga Kerja dan stakeholder lainnya atas inisiatif penyelenggaraan kegiatan Hari Buruh ini. Ia menyampaikan bahwa Hari Buruh tahun 2024 mengusung tema “Kerja Bersama Wujudkan Pekerja yang Kompeten dan Terampil”.

Baca Juga :  Gubernur Jambi Al Haris Bantu Ribuan Rumah Ibadah dan Lembaga Pendidikan Keagamaan

” Semoga tema ini dapat merajut kebersamaan antara para pekerja, buruh, pemerintah, dan pengusaha untuk mewujudkan pekerja yang kompeten dan terampil dalam tugasnya. Mari kita bersama-sama memperingati Hari Buruh Internasional dengan aman dan harmonis dalam suasana kekeluargaan,” ujar Bupati.

Anwar Sadat mengatakan bahwa Kabupaten Tanjung Jabung Barat memiliki UMK tertinggi di Provinsi Jambi. Hal ini tercapai karena adanya diskusi dan kolaborasi dalam menyikapi persoalan ketenagakerjaan di wilayahnya.

Baca Juga :  Resmikan Klinik dan Pusat Promosi UMKM, Bupati Anwar Sadat Dorong Pelaku Usaha Naik Kelas

” Kita juga bekerja sama dengan Baznas Tanjabbar dalam memberikan pelatihan-pelatihan kepada angkatan kerja, termasuk buruh,” Sebutnya.

Pada kesempatan tersebut, Bupati memberikan piagam penghargaan kepada perusahaan-perusahaan di Kabupaten Tanjabbar yang dinilai inovatif dan kreatif, salah satunya PetroChina dan perusahaan besar lainnya. Selain itu, Beliau juga menyerahkan santunan JKM/JHT dan beasiswa pendidikan kepada para ahli waris.(*)

Share :

Baca Juga

Ekonomi

Bupati Anwar Sadat Hadiri HUT ke 59 Bank Jambi

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Safari Jumat di Masjid Al-Hidayah Seberang Kota

Pemerintahan

Bupati dan Wabup Tinjau Balai Adat di Kecamatan Merlung

Ekonomi

Manfaatkan Beras Lokal, Bupati: 153 Ton Beras Petani Bisa di Serap Setiap Bulan

Pemerintahan

Resmikan Gedung Bersama, Bupati Berharap Mempermudah Urusan Masyarakat

Tanjabbar

Libatkan Masyarakat dan Media, Polisi Sidak Gudang di Sungai Saren, Ini Yang di Temukan

Pemerintahan

Diskoperindag Tanjabbar Ajukan Tambahan 10 persen Kuota Gas Melon

Politik

DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Penyampaian Hasil Kerja Pansus DPRD dan Pendapat Akhir Bupati Terhadap LKPJ Tahun 2022

https://iplwin-login.in/

deposit 25 bonus 25

https://joetourist.ca/