Hasil Muswil, Aldo Iswanto Terpilih Ketua PW KAMMI Jambi Periode 2024-2026 Bupati Anwar Sadat Resmikan Gedung Sekretariat PKK Anwar Sadat Berharap Kegiatan Gasing Bisa di Usulkan ke KORMI Tanjabbar Raih Opini WTP dari BPK RI, Ketua DPRD Abdullah: Semoga Ini Terus di Pertahanan Tanjabbar Raih Opini WTP Keenam dari BPK, Bupati Anwar Sadat: Berkat Hasil Kerja Keras Semua Pihak

Home / Tanjabbar

Senin, 16 November 2020 - 00:34 WIB

Kapolsek Pengabuan Silaturrahmi dengan Camat, Lurah dan Kades se Kecamatan Senyerang

Kapolsek Pengabuan IPTU Edi Purnawan, SH menggelar Rapat Kooordinasi dan Silaturahmi dengan Camat, Lurah dan seluruh Kades Kec. Senyerang. [FOTO : JambiNET/SEK]

Kapolsek Pengabuan IPTU Edi Purnawan, SH menggelar Rapat Kooordinasi dan Silaturahmi dengan Camat, Lurah dan seluruh Kades Kec. Senyerang. [FOTO : JambiNET/SEK]

TANJAB BARAT – Kapolsek Pengabuan IPTU Edi Purnawan, SH menggelar Rapat Kooordinasi dan Silaturahmi dengan Camat, Lurah dan seluruh Kades Kec. Senyerang di Saung Polsek Pengabuan, Kamis (13/11/20).

Kapolsek Pengabuan IPTU Edi Purnawan mengungkapkan rapat koordinasi tersebut pertamanya untuk silaturahmi dirinya sebagai Kapolsek.

“Selain itu tentunya membangun koordinasi dan kerjasama yang baik dengan unsur forcopincam dan unsur Desa di Kec. Senyerang terkait Dinamika Perkembangan Situasi dan Harkamtibmas di Wilayah Polsek Pengabuan,” ujarnya, Kamis siang.

Baca Juga :  Jembatan Penghubung Terancam Roboh, Warga Senyerang Minta Perbaikan Dari Pemkab

Terkait apa saja yang dibahas, Kapolsek menyebutkan rakor dan silaturrahmi iyu membahas Pengawasan Dana Desa, Pilkada Serentak 2020, Pencegahan Karhutla, Operasi Yustisi Penerapan Protokol Kesehatan (COVID-19) dan Harkamtibmas wilayah Kec. Senyerang.

“Terkait Dana Sesa, Polsek Pengabuan tetap mengawasi pelaksanannya agar dapat berjalan sesuai koridor dan aturan yang ditentukan tanpa ada penyimpangan kecuali faktor alam dan geografis dalam pelaksanaannya,” ujarnya.

Baca Juga :  Meriahkan HUT HKN ke - 58, Dinkes Tanjabbar Gelar Sejumlah Kegiatan

Kapolsek juga menyebutkan mengajak semua pihak untuk bersama-sama mensukseskan Pilkada Serentak 2020 di wilayah Kec. Senyerang yang aman, sejuk dan damai serta mematuhi protokol kesehatan.

Selain itu bersama-sama memonitor perkembangan situasi cuaca/perubahan iklim dan bencana alam.(*/JN)

Share :

Baca Juga

Tanjabbar

Dipercaya Jadi Sekretaris Komisi II DPRD Tanjabbar, Tubagus: Kita Siap Mengemban Amanah

Pemerintahan

Bupati Minta  Penyaluran Beras Bantuan PPKM Cepat dan Tepat Sasaran 

Tanjabbar

Apresiasi TMMD, Anwar Sadat: Kegiatannya Sangat Membantu Pembangunan Infrastruktur

Kriminal

Terlibat Bisnis Narkoba, IRT di Tanjabbar di Ringkus Polisi

Kesehatan

Nekat Mudik lebaran, ASN Tanjabbar Akan di Sangsi

Pemerintahan

Sidak RSUD Daud Arif, Bupati Singgung Soal Pelayanan

Tanjabbar

Daus Siapkan Launching Lagu Terbaru di Single Kedua

Kesehatan

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat Pesisir, Bupati Resmikan Ambulance Air

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus