Ketua SMSI Tanjab Barat Ajak Peran Aktif Media Online dan Penggiat Media Sosial Sukseskan Pilkada Serentak Provinsi Jambi 2024 Libatkan Masyarakat dan Media, Polisi Sidak Gudang di Sungai Saren, Ini Yang di Temukan Tindak Lanjuti Laporan Masyarakat, Gudang di Sungai Saren Disidak, Ini yang Ditemukan Polisi Bupati Tanjab Barat Lepas Kafilah MTQ Ke-53 Tingkat Provinsi Jambi Bupati Tanjabbar Hadiri Gebyar PAUD Peringati Puncak Hari Anak Nasional ke-40

Home / Daerah / Tanjabbar

Jumat, 21 Agustus 2020 - 21:09 WIB

Polres Tanjab Barat Gelar Pemeriksaan Administrasi Awal Casis Bintara Polri 2020

Pabanrim melaksanakan pemeriksaan administrasi (Rikmin) awal Casis Bintara Polri T.A 2020 yang digelar di Aula Rekonfu. (FOTO : JambinetID, Jumat 21/08/20)

Pabanrim melaksanakan pemeriksaan administrasi (Rikmin) awal Casis Bintara Polri T.A 2020 yang digelar di Aula Rekonfu. (FOTO : JambinetID, Jumat 21/08/20)

TANJAB BARAT – Polres Tanjab Barat selaku Panitia Bantuan Penerimaan (Pabanrim) melaksanakan pemeriksaan administrasi (Rikmin) awal Casis Bintara Polri T.A 2020 yang digelar di Aula Rekonfu, Jumat (21/08/20).

Kabag Sumda Kompol Achim Datasim pemeriksaan administrasi digelar secara bertahap selama 2 hari mulai tanggal 21 hingga 22 Agustus 2020 dengan melibatkan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil serta Dinas Pendidikan dan Pengawas Ekternal.

Pelaksanaan pemeriksaan administrasi Casis secara bertahap dengan menerapkan Protokol kesehatan sehingga dibagi menjadi 2 tahap dengan maksud menghindari kerumunan mengingat saat ini masih dalam pandemi Covid-19.

Baca Juga :  Sekda Tanjabbar Sampaikan Nota Rancangan KUPA dan PPAS Perubahan APBD 2020

“Hari pertama ada sebanyak 60 Casis yang mengikuti pemeriksaan dari total keseluruhan 124 Casis,” ungkap Kabag Sumda susai pelaksanaan Rakmin.

Kabag Sumba menjelaskan sebelum Rakmin, Rabu (19/08/20) sudah dilaksanakan penandatanganan Pakta Integritas yang dilakukan oleh Kapolres Tanjabbar bersama panitia, orang tua, pengawas dan peserta seleksi.

“Hasil pemeriksaan administrasi awal tersebut rencana hasilnya akan diumumkan tanggal 24 Agustus 2020 dan bagi Casis yang dinyatakan lulus akan melanjutkan Tes Rikkes tahap pertama di Jambi,” ujarnya.

Baca Juga :  Jaga Kelestarian Pantai, Polres Tanjabbar Tanam 2001 Pohon Mangrove

Sementara, Kapolres Tanjabbar AKBP Guntur Saputro, SIK, MH sebelim dimulai Rakmin mengingatkan calon siswa agar tidak pernah percaya dengan modus penipuan dalam rekrutmen calon anggota Polri dengan janji-janji memberikan kelulusan.

Ditegaskan, dalam rekrutmen anggota Polri, panitia berkomitmen melaksanakan “Sistim Betah” (bersih, transparan dan humanis).

Untuk itu, bila ditemukan pihak-pihak yang mengiming dapat meluluskan ataupun personel yang meminta imbalan dalam proses seleksi akan diproses secara hukum.(*)

Share :

Baca Juga

Tanjabbar

Kapolda Jambi dan Danrem 042/Gapu Panen Raya Di Desa Sri Agung

Tanjabbar

Cuaca Ekstrem, Nelayan di Minta Waspada

Tanjabbar

Bupati Anwar Sadat Hadiri Pelantikan DPC ASKI Tanjabbar

Politik

DPRD Tanjabbar Paripurna Ketiga, Penetapan Pansus Ranperda RTRW Tahun 2023-2043

Covid-19

Nakes Terpapar Covid 19, RS Siapkan Ruang Khusus Isolasi

Tanjabbar

Kapolda Jambi Tinjau Budidaya Ikan dan Kebun Ketahanan Pangan Polres Tanjabbar

Pemerintahan

Hadiri Peringatan Haul MT. AL Hidayah Desa Teluk Sialang, Ini Pesan Bupati Anwar Sadat

Kriminal

Bawa Sabu, 2 Pemuda Asal Riau di Ringkus Kepolisian Tanjabbar di Lintas Timur

https://iplwin-login.in/

deposit 25 bonus 25

https://joetourist.ca/