BKPSDM Tanjab Barat Gelar Bimtek Pengelola Pengaduan Pelayanan Publik Tahun 2025 Ketua DPRD Tanjab Barat Hadiri Seminar Peningkatan Kapasitas Anggota DPRD Kabupaten/Kota Se Provinsi Jambi Di Masa Akhir Jabatan Bupati Anwar Sadat Meraih Predikat Kinerja Baik Tunjukkan Kepedulian,Bupati Anwar Sadat Kunjungi Nenek Partiyah di Desa Sungai Gebar Serahkan Hibah Kantor Kejari, Bupati Tanjab Barat Tandatangani NPHD

Home / Tanjabbar

Senin, 13 Juli 2020 - 14:25 WIB

Polres Tanjabbar Tinjau Kesiapan Protokol Kesehatan Pelaksanaan PPDB di SMPN 2

TANJAB BARAT – Wakapolres Tanjab Barat KOMPOL Wirmanto Dinata, S.Ag, MM melaksanakan kegiatan Peninjauan Kesiapan Protokol Kesehatan pada pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di SMPN 2 Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Senin (13/07/20)

Pada kegiatan ini Wakapolres didampingi Kasat Binmas AKP ujang sufran, SH. dan Tim Pelangi Polres Tanjab Barat disambut oleh Kepala Sekolah Pauzan Nazri, S.Pd dan Dewan Guru.

Baca Juga :  Resmikan Peluncuran Buku Batik, Bupati Anwar Sadat Sampaikan Harapan Ini

Selanjutnya melaksanakan peninjauan kesiapan Protokol Kesehatan, diantaranya : Fasilitas cuci tangan dan sabun; Alat Ukur Suhu tubuh Thermo Gun; serta jarak antar siswa saat mendaftar.

Wakapolres KOMPOL Wirmanto Dinata mengatakan bahwa kehadiran pihaknya di SMPN 2 bukan untuk mengawasi kegiatan dewan guru yang sedang melakukan penerimaan murid baru, tapi kami disini untuk mendorong agar bersama-sama bersiap untuk menghadapi New Normal Khususnya dalam dunia Pendidikan;

Baca Juga :  Koordinasi Pelaksanaan SSDN Lemhanas RI Temui Bupati Safrial

Dimana lanjut Wakapolres, bahwa sanya kegiatan belajar yang sebelumnya berbeda pada saat ini dikarenakan harus mematuhi Protokol Kesehatan guna pencegahan Penyebaran Covid-19.

“Terkait dengan tatanan kehidupan baru nanti di dalam dunia pendidikan bukan berarti yang bertanggung jawab adalah guru namun selaku wali murid juga berperan penting kepada murid dalam menerapkan Protokol Kesehatan ini,” ungkap Wakapolres.

Share :

Baca Juga

Peristiwa

Pergi Dari Rumah, Pria di Tanjabbar di Temukan Tewas Dalam Parit

Tanjabbar

Kejari Tanjabbar Bakal Lelang Kendaraan, Ini Jenisnya

Pemerintahan

Sepakat Bermediasi, Bank BPR Tanggo dengan Sinta Dewi Agustina Berujung Damai

Pemerintahan

Pemkab Tanjabbar Safari Ramadhan Kedua di Muara Papalik

Peristiwa

7 Kecamatan di Tanjabbar Rawan Karhutla

Tanjabbar

BAWASLU ; Hingga Saat Ini Belum Ada Pelanggaran Pilkada

Industri

Bupati Anwar Sadat Tinjau BBI di Desa Pembengis

Pemerintahan

Pengurus KONI Tanjabbar Periode 2024-2028 Resmi dikukuhkan

https://iplwin-login.in/

deposit 25 bonus 25

https://joetourist.ca/