DPRD dan Pemkab Tanjabbar Tandataganin Nota Raperda RTRW dan RPJPD Tahun 2025- 2045 Paripurna ke Empat, DPRD Tanjabbar Sampaikan Laporan Hasil Kerja Pansus dan LKPJ Bupati DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pertama Penyampaian Nota Pengantar Ranperda APBD Tahun 2023 Sepakat Bermediasi, Bank BPR Tanggo dengan Sinta Dewi Agustina Berujung Damai Hasil Muswil, Aldo Iswanto Terpilih Ketua PW KAMMI Jambi Periode 2024-2026

Home / Berita Militer

Selasa, 11 Agustus 2020 - 11:47 WIB

Danrem 042/Gapu Ingatkan Prajurit Disiplin Patuhi Protokol Kesehatan

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zilkifli, Memberikan Pengarahan Kepada Seluruh Anggota Makorem Sehabis Melaksanakan Olahraga Rutin di Lapangan Basket Garuda Putih, Makorem 042/Gapu. (FOTO : Rem/JambinetID, Selasa 11/08/20).

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zilkifli, Memberikan Pengarahan Kepada Seluruh Anggota Makorem Sehabis Melaksanakan Olahraga Rutin di Lapangan Basket Garuda Putih, Makorem 042/Gapu. (FOTO : Rem/JambinetID, Selasa 11/08/20).

JAMBI – Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zilkifli, menegaskan kepada seluruh anggota Korem dalam menghadapi pandemi Covid-19 ini kita harus Disiplin Protokol Kesehatan mulai dari diri sendiri dan keluarga, harus menggunakan masker, harus rajin cuci tangan dengan sabun dan menjaga jarak serta berolahraga, hal ini juga harus diterapkan terhadap keluarga.

Penegasan itu disaampaikan Danrem sehabis melaksanakan olahraga rutin di Lapangan Basket Garuda Putih, Makorem 042/Gapu jl. Jend Urip Sumoharjo Kota Jambi, Selasa, (11/08/20).

Baca Juga :  Kasad Jenderal Andika Perkasa Pimpin Serah Terima Jabatan Irjenad dan Pangdam V/Brawijaya

selain itu, dalam menghadapi karhutla diharapkan Danrem kepada semua anggota harus siap ditugaskan atau diberangkatkan ke daerah rawan kebakaran, apabila nanti terjadi kebakaran hutan dan lahan bertambah parah dan banyak timbul titik-titik api, maka untuk sementara kegiatan kerja Makorem akan pindah ke daerah rawan tersebut.

Untuk kesejahteraan anggota khususnya cuti tahun tetap diberikan, tapi Danrem berharap cuti ditempat, bermain dan mengajari anak dirumah, tidak diizinkan keluar daerah kecuali keadaan darurat atau emergensi, ujarnya.

Baca Juga :  Nah, Polres Tanjab Barat Selidiki Akun Medsos Palsu Propaganda Pilkada

Danrem juga berpesan kepada seluruh anggota agar pandai – pandailah mengatur keuangan yang ada, kita belum tau sampai kapan keadaan seperti ini, tetapĀ  mendekatkan kepada sang Pencipta, tingkatkan selalu keimanan dan ketaqwaan serta selalu berdo’a untuk yang terbaik, pungkasnya.(*/FD)

Share :

Baca Juga

Berita Militer

Dansatgas Yonif R 142 Tanda Tangani Memorandum Serah Terima Pamtas RI-RDTL Dengan Danyonif RK 744

Berita Militer

Korem 042/Gapu Resmi Buka Pendaftaran Tamtama PK TNI AD Gelombang I Tahun 2021

Berita Militer

Korem 042/Gapu Turukan 1.400 Personil Amankan Pilkada

Berita Militer

Demi Menjamin Mutu Dan Keselamatan Pasien, LAFKI Jakarta Melaksanakan Survey Akreditasi Di RS dr Bratanata Jambi

Berita Militer

Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Upacara Operasi Gaktib dan Yustisi Polisi Militer Tahun 2021

Berita Militer

Danrem Ajak Media Sinergi Edukasi Cegah Peyebaran Covid-19

Berita Militer

Sambut HUT TNI, Korem 042/Gapu Gelar Ziarah Nasional

Berita Militer

Lestarikan Lingkungan Hidup, Kodim Jambi Gelar Aksi Tanam Pohon

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus