Masuk Desa ke Tanjabbar, BPK Periksa Kinerja Kades dan Perangkat 8 Ide Kado Ulang Tahun Anak yang Lucu dan Bermanfaat Ketua Umum Partai Perindo Berharap Para Kader Raih Kemenangan di 2024 Bupati Anwar Sadat Launching Penyaluran Cadangan Beras Pemerintah Bantuan Pangan Tahap II Bupati Anwar Sadat Sambut Kunjungan Audiensi Kepala Perwakilan Ombudsman RI Provinsi Jambi




Home / Tanjabbar

Kamis, 11 Februari 2021 - 11:54 WIB

Kasus Pelecehan Seksual Terhadap Anak Di Tanjabbar Meningkat Hingga 70 Persen

TANJAB BARAT – Kasus kekerasan Seksual Terhadap Anak di wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Barat, sungguh luar biasa, pada awal tahun 2021 saja kasus ini sudah mengalami peningkatan yang sangat signifikan.

Hal itu sangat berbanding terbalik jika dibandingkan pada tahun sebelumnya, karena pada tahun 2021, kasus ini jika di persentasi kan mencapai 70 persen.

Hal tersebut disampaikan oleh Kabid Perlindungan dan Pemenuhan Hak Anak Dinas P2TPA Tanjabar, Agus Sumantri. Ia menyebutkan bahwa pada awal tahun 2021 ini saja pihaknya sudah menerima laporan 6 kasus seksual.

Baca Juga :  Kapolres dan Dandim Silaturahmi dan Penggalangan Pilkada Damai dengan Pengasuh PHI

” Jika dibandingkan 2020 lalu, kasus persetubuhan terhadap anak meningkat dan jika presentase kan meningkat 70%.” Kata Agus.

Ia menyebutkan bahwa sangat prihatin dengan peningkatan kasus terhadap anak dibawah umur ini, kata Agus kasus pelecehan seksual terhadap anak meningkat selama pandemi. Ia menduga penyebabnya karena anak-anak semakin banyak beraktivitas di rumah.

Baca Juga :  KBM Tatap Muka di Tanjabbar Mulai di Laksanakan Besok

” Kita ketahui ada kasus-kasus menonjol yang kita tangani di saat pandemi, yakni banyaknya pencabulan terhadap anak, yang terbarukan. Ada pelatih bola dan buruh,” Ungkapnya.

Agus juga menduga, peningkatan itu terjadi karena anak-anak semakin banyak beraktivitas di rumah selama pandemi Covid-19. Diketahui, sejak awal pandemi pada Maret lalu, anak-anak tidak belajar di sekolah melainkan belajar via daring di rumah masing-masing.

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Tanam Padi Perdana di Sungai Tiram

Tanjabbar

Perda RTRW, Dewan Usulkan Pemkab Tanjabbar, Ambil Langkah Hukum

Kesehatan

DPRD Tanjabbar Gelar Vaksinasi Booster ke Seluruh Anggota dan Staf

Berita Militer

Di Kodim 0419/ Tanjab, Ny. Dewi Zulkifli Ajak Isteri Prajurit Untuk Selalu Memelihara dan Membina Kerukunan Sesama Anggota Persit

Ekonomi

Tunjangan ASN Tanjabbar Akan di Ganti Beras

Politik

Ketua DPRD Tanjabbar Tampung Aspirasi Masyarakat Desa Pematang Lumut

Covid-19

Kunker ke Tanjabbar, Kapolda Jambi Bersama Bupati Rakor Penanganan Covid-19 dan Persiapan MTQ

Peristiwa

Ditahan Lima Bulan Tanpa Dasar Hukum, Nahkoda Kapal Merasa Terzolimi