Hasil Muswil, Aldo Iswanto Terpilih Ketua PW KAMMI Jambi Periode 2024-2026 Bupati Anwar Sadat Resmikan Gedung Sekretariat PKK Anwar Sadat Berharap Kegiatan Gasing Bisa di Usulkan ke KORMI Tanjabbar Raih Opini WTP dari BPK RI, Ketua DPRD Abdullah: Semoga Ini Terus di Pertahanan Tanjabbar Raih Opini WTP Keenam dari BPK, Bupati Anwar Sadat: Berkat Hasil Kerja Keras Semua Pihak

Home / Infrastruktur / Tanjabbar

Senin, 16 Agustus 2021 - 11:59 WIB

Proyek Perkim di Kerjakan Asal Jadi, Assek: Kontraktor Harus Bertanggungjawab

TANJABBAR – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tanjung Jabung Barat, Soroti Pembangunan Proyek jalan setapak beton dinas perkim Tanjabbar yang berlokasi di desa Kayu Aro Kecamatan Senyerang, diduga tidak berkualitas dan dikerjakan asal jadi.

Hal tersebut disampaikan oleh dewan dapil pengabuan- senyerang H. Assek, ia menyebutkan bahwa Proyek yang bersumber dari dana APBD Tanjabbar tahun 2021 dinas Perkim Tanjung Jabung Barat ini dari awal pengerjaan nya sudah asal asalan.

Menurutnya, proyek yang dikerjakan oleh CV. Putra Persada Prima, dengan konsultan pengawas Setindo Karya Konsultan, berlokasi di RT, 01, 02 dan RT 03 ini dari awal pekerjaannya sudah tidak benar.

Baca Juga :  Kisruh Proyek Jembatan Pargom Berlanjut, Dewan Komisi III Teken Surat Pemangilan

” Proyek ini pengerjaannya sudah tidak beres, kita minta kontraktornya harus bertanggung jawab.” Tegas Assek.

Ia secara tegas juga meminta dinas terkait untuk menindaklanjuti proyek ini, kata Assek jangan sampai kontraktor mengunakan dana perawatan, namun harus melakukan dengan pergerjaan ulang.

” Proyek ini tidak bisa lagi dilakukan perbaiki dengan dana perawatan karena dari awal sudah tidak benar,” Tegasnya.

Baca Juga :  Bupati Minta CPNS Miliki Tanggung Jawab dan Bekerja Ikhlas

” Proyek ini selain dikerjakan asal jadi juga tidak sesuai dengan spek. Masyarakat setempat pada awal pembangunan sudah membantah proyek ini, namun tidak digubris oleh kontraktor dan pengawas,” Ungkapnya.

Untuk diketahui pembangunan proyek berlabel ratusan juta merupakan jalan menuju ke dermaga, Dusun Tanjung Mawar, Desa Kayu Aro Kecamatan Senyerang ini.

Namun, baru beberapa bulan dibangun kondisinya sudah rusak, cor beton mengalami retak dan pecah hingga puluhan meter. (*)

Share :

Baca Juga

Tanjabbar

Rapat Kisruh Lahan Teluk Nilau, Bupati Minta WKS Tunjukan Data Konkrit Kemitraan

Tanjabbar

Imigrasi Kuala Tungkal Deportasi WN Malaysia, Overstay Sejak 2020

Tanjabbar

Melalui Program Pemkab Tanjabbar, Desa Pulai Raya Teraliri Listrik

Tanjabbar

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar Sampaikan Hal Ini di Musrenbang Tingkat Kecamatan Batang Asam

Tanjabbar

UAS – Hairan Safari Ramadhan ke Desa Sungai Muluk

Tanjabbar

Wakil Ketua DPRD Tanjabbar Jenguk Sekda Agus Sanusi

Pemerintahan

Bupati Tanjabbar Buka Kegiatan Fasilitasi P4GN Bagi Aparatur Pemerintah Daerah

Politik

Diketuai Anwar Sadat, Ini Susunan Pengurus DPD PAN Tanjabbar Periode 2020-2025

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus