Audiensi ke Dirjen DAS dan Rehabilitasi Hutan, Anwar Sadat Sampaikan Usulan Ini Munas Korps HMI-Wati, Reza Purnama Terpilih Jadi Ketua PB Kohati Periode 2023-2025 Pemkab Tanjabbar Raih Penghargaan Pengelolaan DAK Fisik Terbaik Tahun 2023 Mewakili Bupati Tanjabbar, Staf Ahli Hukum Hadiri Haul Akbar Sulthanul Aulia Syekh Abdul Qadir Al Jailani di Desa Kempas Jaya Buka Diklat Pemeriksaan Belanja Daerah SDM APIP, Ini Harapan Bupati Anwar Sadat

Home / Pemerintahan / Tanjabbar

Selasa, 2 Mei 2023 - 08:21 WIB

Bupati Tanjabbar Hadiri Peringatan Hari Buruh Internasional Tahun 2023

TANJABBAR – Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag, didampingi Wakil Bupati, H. Hairan, SH, menghadiri kegiatan peringatan Hari Buruh Internasional (May Day) tahun 2023 yang dirangkai dengan Silaturahmi dan Bakti Sosial kepada para Buruh, Senin (1/5/23).

Kegiatan yang dilaksanakan di Alun-Alun Kota Kuala Tungkal ini turut dihadiri oleh Ketua DPRD Tanjab Barat, Kapolres Tanjab Barat, Dandim 0419/Tanjab/mewakili, Ketua Pengadilan Negeri/mewakili, Ketua Pengadilan Agama/Mewakili, Sekretaris Daerah Tanjab Barat, Asisten, Kepala OPD Terkait, Pimpinan BUMN, BUMD, Perusahaan Swasta, Organisasi Serikat Buruh beserta anggota dan undangan lainnya.

Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag, dalam sambutannya menyampaikan sangat mengapresiasi jajaran panitia pelaksana yakni Polres Tanjabbar, Disnaker Tanjabbar, Organisasi Serikat Buruh dan didukung oleh BPJS Ketenagakerjaan, Baznas, Pimpinan Perusahaan dan pihak terkait lainnya yang telah bekerjasama mempersiapkan kegiatan silaturahmi dan Bakti Sosial ini pada peringatan May Day tahun 2023.

Baca Juga :  Sodomi Anak Didiknya, Pelatih Sepakbola di Tanjabbar di Tangkap Polisi

“ Momentum peringatan May Day tahun 2023 ini adalah yang pertama kali kita laksanakan secara terpadu yang bertepatan dengan suasana Hari Raya Idul Fitri 1444 H yang mengangkat tema “May Day 2023 mewujudkan sinergitas ketenagakerjaan dan kondusifitas Kamtibmas menuju Kabupaten Tanjung Jabung Barat Berkah” ujarnya.

Anwar Sadat juga mengatakan ini adalah salah satu wujud komitmen Pemkab Tanjabbar untuk mempererat silaturahmi, persatuan dan kesatuan serta rasa kebersamaan antara Pemerintah, Pengusaha dan Pekerja/Buruh dengan tetap mengedepankan semangat profesionalisme, rasionalitas dan keadilan.

Baca Juga :  Ucapkan Selamat Datang ke Kapolres Baru, Bupati Anwar Sadat Harapkan Bisa Bersinergi

“ Kegiatan yang kita selenggarakan dalam bentuk silaturahmi dan bakti sosial ini, diharapkan sekaligus mempelopori suatu tradisi khas yang baru dalam memperingati May Day setiap tahunnya di Kabupaten Tanjung Jabung Barat yang mengedepankan harmonisasi dan kondusifitas kehidupan sosial kemasyarakatan dan dunia ketenagakerjaan” harapnya.

Sementara, Kapolres Tanjabbar, AKBP Padli, SH, SIK, MH, mengatakan peringatan May Day kali ini yang dilaksanakan dengan kegiatan Bakti Sosial merupakan suatu kegiatan yang luar biasa.

“ Mudah mudahan kegiatan peringatan May Day yang positif seperti ini bisa terus kita pertahankan dengan penuh ketentraman, kedamaian dan memberikan manfaat kepada kita semua tanpa adanya korban karena gesekan fisik dan bentrokan” Pungkasnya.(*)

Share :

Baca Juga

Kota Jambi

Wabup Hairan Rakor Komda Lansia Bersama Wakil Gubernur Jambi

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Lantik 6 Pejabat Eselon II

Tanjabbar

Pengunjung Kaget, WFC Kuala Tungkal Berubah Nama Jadi Titian Orang Kayo Mustiko Rajo Alam

Industri

Dongkrak Ekonomi Pembatik, Anwar Sadat Promosikan Batik Khas Daerah di Event MTQ

Tanjabbar

Ketua Baznas Tanjabbar Ustadz H Yusfiq Noor Meninggal Dunia

Tanjabbar

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar Sampaikan Hal Ini di Musrenbang Tingkat Kecamatan Batang Asam

Pendidikan

Bupati Akan Kucurkan Bonus Bagi Qori dan Qori’ah Tanjabbar

Infrastruktur

Panggil Pihak Balai dan Rekanan Jembatan Pargom, Wabup Tegaskan Hal Ini

garansi kekalahan 100

joker123

mahjong slot