DPRD dan Pemkab Tanjabbar Tandataganin Nota Raperda RTRW dan RPJPD Tahun 2025- 2045 Paripurna ke Empat, DPRD Tanjabbar Sampaikan Laporan Hasil Kerja Pansus dan LKPJ Bupati DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pertama Penyampaian Nota Pengantar Ranperda APBD Tahun 2023 Sepakat Bermediasi, Bank BPR Tanggo dengan Sinta Dewi Agustina Berujung Damai Hasil Muswil, Aldo Iswanto Terpilih Ketua PW KAMMI Jambi Periode 2024-2026

Home / Tanjabbar

Kamis, 29 September 2022 - 18:40 WIB

Cukupi Kebutuhan Hingga Akhir Tahun, Bulog Kancab Kuala Tungkal Sediakan Beras Ratusan Ton

TANJABBAR – Naiknya Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) oleh pemerintah, membuat sejumlah bahan pokok dipasaran ikut berimbas mengalami kenaikan, terutama harga beras.

Hal tersebut terlihat sejak beberapa pekan terakhir saja harga beras perkarung nya di pasaran sudah mengalami kenaikan yang cukup signifikan.

Untuk mengantisipasi lonjakan kenaikan harga beras di pasaran ini, Badan Urusan Logistik (Bulog ) Kantor Cabang Kuala Tungkal, Tanjung Jabung Barat, menjamin jika stok ketersediaan beras hingga akhir tahun 2022 ini mencukupi.

Hal itu dikatakan oleh Pimpinan Kantor Cabang ( Kancab) Kuala Tungkal, Andy Setiawan, Kamis (29/9/22). Ia menyebutkan bahwa untuk saat ini pihaknya sejak dini sudah melakukan antisipasi.

Baca Juga :  Bupati Tanjabbar Panen Padi Raya Kampung Tangguh Siginjai

“ Kita menjamin stok kesediaan beras, sembari melakukan antisipasi agar harga beras tidak melambung tinggi dipasaran.” Kata Andy.

Ia mengatakan bahwa, untuk saat ini stok dan kesediaan beras di gudang bulog Kuala Tungkal mencukupi hingga akhir tahun nanti.

” Stok kita saat ini ada 500 ton untuk dua Kabupaten, cukup hingga akhir tahun ini, kita juga masih mendatangkan beras untuk mengantisipasi jika ada bencana alam, karena saat ini sedang memasuki musim hujan.” Bebernya.

Baca Juga :  Rombak Kabinet, Wabup Hairan Lantik 14 Pejabat Eselon III dan IV

Selain itu, Andy menyebutkan jika pihaknya
telah memonitor terkait harga beras yang terus mengalami kenaikan dan pihaknya kata Andy selalu siap bekerja sama dengan pemerintah apabila akan melakukan operasi pasar.

” Saat ini BULOG Kancab Kuala Tungkal sedang melaksanakan Operasi Pasar KPSH Beras Medium, Migor Kemasan, gula pasir dengan harga terjangkau di Pasar Parit 3 serta Toko/RPK yang tersebar di Kabupaten Tanjabbar dan Tanjabtim.” Sebutnya.(*)

Share :

Baca Juga

Tanjabbar

Gelar Khitanan Masal dengan Protokol Kesehatan, Bupati Apresiasi BAZNAS Tanjabbar

Tanjabbar

Atlit Rifabel Cabor Panahan Ikuti Kejurda, Wabup Beri Dukungan Ini

Tanjabbar

Tenggelam di Perairan Pulau Berhala, Nelayan Tanjabbar Berhasil di Temukan

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Serahkan 20 SK Pensiun PNS

Tanjabbar

Cek Harga Minyak Goreng, Disperindag Tanjabbar Sidak Sejumlah Minimarket

Tanjabbar

Kartini Tanjabbar Bagikan Ratusan paket Takjil ke Masyarakat

Pemerintahan

Temuan BPK 2 Miliar, OPD Tanjabbar di Warning Kembalikan Uang

Tanjabbar

Kantor Imigrasi Kelas II TPI Kuala Tungkal Bakal Buka Pelayanan Paspor di MPP

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus