Jelang Pilkada 2024, DPC PPP Tanjabbar Buka Penyaringan Bacalon Tinjau TPU Desa Sialang, Bupati Anwar Sadat: Kita Berencana Membangun Untuk 13 Kecamatan Bentuk Kepedulian, Bupati Anwar Sadat Berikan Sepeda Baru ke Pedagang Jamu Keliling Apel Perdana Pasca Lebaran, Anwar Sadat Minta ASN Beri Layanan Terbaik untuk Masyarakat Tanjabbar Tinjau Pos PAM Lebaran, Bupati Anwar Sadat Pastikan Kesiapan Arus Balik

Home / Tanjabbar

Selasa, 17 Mei 2022 - 13:54 WIB

Ini Jumlah CJH Asal Tanjabbar Yang Berangkat ke Tanah Suci Tahun 2022

TANJABBAR – Ratusan Calon Jemaah Haji (CJH) asal Kabupaten Tanjung Jabung Barat, direncanakan akan di berangkatkan ke tanah suci pada tahun 2022 ini.

Keberangkatan ini memang sangat dinanti oleh para CJH, hal tersebut setelah sekitar dua tahun terakhir di tunda akibat dunia dilanda pandemi covid-19.

Kepala Kemenag Tanjabbar Hasbi, melalui Kasi Penyelenggara Haji dan Umrah, Hendra Kusuma menyebutkan, CJH sudah diperbolehkan melakukan keberangkatan untuk menunaikan ibadah haji. Namun, keberangkatan CJH tetap mengacu terhadap aturan yang berlaku dan yang telah ditetapkan selama dimasa pandemi covid-19.

” Ada sejumlah persyaratan bagi CJH kita yang hendak berangkat haji, diantaranya usia kita batasi tidak lebih dari 65 tahun kemudian wajib vaksinasi minimal dosis pertama dan kedua.” Katanya.

Baca Juga :  Bupati Anwar Sadat Gelar Pengajian Ramadhan di Rumah Dinas

Ia mengatakan, untuk Kabupaten Tanjabbar mendapatkan kuota keberangkatan CJH sebanyak 135 orang yang direncanakan berangkatan pada 19 juni 2022 mendatang.

” Alhamdulillah untuk Tanjabbar kita akan berangkatkan sebanyak 135 orang non cadangan dan 40 orang cadangan, Insya Allah 19 juni nanti sudah bisa diberangkatkan.” Ujarnya.

Saat ini, kata Hendra sejumlah CJH sedang melakukan proses pelunasan dan pemeriksaan kesehatan agar saat berada di Arab Saudi dipastikan para calon jemaah haji dalam kondisi sehat.

Baca Juga :  Wabup Hairan Membuka Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kabupaten Tanjabbar Tahun 1444 H

” Sekarang kita sedang berproses dipelunasan di bank penerima setoran di bank BSI. Karena ini semuanya waktunya mepet jadi kita sambil jalan sambil melakukan persiapan pelunasan maupun memantau agar jemaah dalam kondisi sehat.” Ungkapnya.

” Adapun untuk persyaratan lain bagi CJH tahun ini yakni melunasi BPIH (Biaya Pelunasan Ibadah Haji) 1441 hijriah atau 2020 masehi alokasi kuota haji 1443 H/2022 masehi, kemudian belum pernah melaksanakan ibadah haji 10 tahun terakhir serta membayar biaya haji tahun 2022 sebesar Rp 39.8 juta.” Timpalnya.(*)

Share :

Baca Juga

Peristiwa

Rumah Warga Teluk Nilau Hangus Terbakar

Tanjabbar

KPU Tanjabbar Sosialisasi Kepastian Pemilih dan Bagi Masker

Politik

Fraksi Tanjung Jabung Barat Bersatu, Raperda Demi Kesejahteraan Masyaraka

Pemerintahan

Anwar Sadat Harapkan Ekraf Fest Mampu Tingkatkan Daya Saing Produk Lokal

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat, Lantik 9 Pejabat Eselon II

Tanjabbar

DPRD dan Pemkab Tanjabbar Tandatanganin Nota Rancangan KUA dan PPAS Tahun 2024

Tanjabbar

Wabup Hairan Hadiri Peresmian Peluncuran Kapal Vaksinasi Program Pelampung Polri

Pemerintahan

Tanjabbar Raih Penghargaan KLA Dari Kementrian PPPA

https://iplwin-login.in/

judi slot triofus